Apa Saja Manfaat Cloud Computing DimensiCloud.id? Ini Jawabannya

Manfaat Cloud Computing DimensiCloud.id

Jika Anda sedang mencari layanan cloud computing, Anda perlu untuk mempertimbangkan layanan dari DimensiCloud.id. Hal ini dikarenakan terdapat manfaat Cloud Computing DimensiCloud.id yang berbeda dari layanan cloud lainnya. Jika kita menilik kembali kebelakang, Cloud Computing belakangan ini semakin populer. Teknologi ini hadir berupa proses pengolahan daya komputasi melalui jaringan internet. Dimana transfer data terjadi tidak secara fisik dan sumber daya komputasi yang dimiliki berada di lokasi pengguna yang memakai layanannya. Adapun pengolahan daya komputasi yang dimaksud bisa mencakup CPU, RAM, software, network speeds, OS, atau storage.

Lantas apa saja manfaat layanan Cloud Computing? Simak ulasan berikut untuk mengetahui jawabannya.

Manfaat Cloud Computing

Layanan komputasi awan didapati memberikan cloud service beragam. Karena inilah akan ada banyak kemudahan yang bisa didapat penggunanya, baik personal ataupun perusahaan dalam skala kebutuhan operasional maupun bisnis. Adapun berikut ini beberapa manfaat Cloud Computing yang bisa Anda dapatkan:

1.Fleksibel Menyesuaikan

Selaku pengguna Anda tidak harus merencanakan kebutuhan terkait cloud seperlu menghandle kegiatan bisnis di masa mendatang. Hal ini karena kapasitas layanan komputasi awan dapat menyesuaikan kebutuhan perusahaan Anda secara fleksibel.

2.Memberi Kemampuan Agile

Jika Anda menggunakan layanan cloud, maka Anda akan merasakan manfaat lain berupa dapat kemudahan menggunakan teknologi-teknologi pintar lainnya secara bersamaan. Hal ini tentu menunjang bisnis perusahaan bisa berinovasi lebih cepat.

Anda pun berkesempatan memberdayakan berbagai resource teknologi yang ada dan menghubungkannya dengan layanan lain. Sebagai contoh Anda dapat memanfaatkan komputasi, machine learning, data base, analisis, service infrastruktur, dan cloud storage yang terbaik.

 Untuk deployment yang dikerjakan pun dapat selesai cepat. Dengan demikian Anda memiliki waktu lebih untuk merencanakan atau mempersiapkan langkah-langkah berikutnya. Anda bisa melakukan eksperimen, menguji ide baru, atau melihat pengaruhnya pada customer experience.

3. Menghemat Anggaran Biaya Perusahaan

Menggunakan layanan komputasi awan tidak mengharuskan Anda membeli perangkat IT ataupun membangun manajemen IT sendiri. Perusahaan Anda pun hanya perlu membayar teknologi cloud yang digunakan. Jelas ini akan menghindarkan perusahaan Anda dari risiko biaya-biaya cloud server yang tidak perlu. Tanpa harus menghabiskan banyak sumber daya internal, Anda dapat menjalankan operasi IT secara baik.

 

4. Dapat Di-deploy Secara Global dengan Cepat

Beberapa penyedia layanan Cloud Computing memiliki infrastruktur yang tersebar di berbagai belahan dunia. Hal ini memungkinkan perusahaan Anda bisa melakukan deploy aplikasi secara cepat, bahkan untuk beberapa negara berbeda dalam waktu bersamaan.

Itulah beberapa manfaat yang bisa Anda dapatkan dari penggunaan layanan komputasi. Tentu sebenarnya masih ada banyak manfaat lain yang bisa diperoleh pengguna. Berikut ini DimensiCloud.id juga telah menghimpun beberapa manfaat lain dari layanan komputasi awan, diantaranya:

  • menekan resiko perawatan yang biasanya mahal karena layanan ini jarang ada masalah,

  • memperoleh pembaruan instan perangkat lunak yang tersedia,

  • meningkatkan kompatibilitas antar sistem operasi yang digunakan,

  • meningkatkan skalabilitas,

  • meningkatkan produktivitas,

  • meningkatkan kapasitas ruang penyimpanan (storage),

  • menyediakan cadangan data (backup data) dan sekaligus pemulihannya, dan

  • meningkatkan keamanan data perusahaan.

Satu manfaat utama yang menjadi daya tarik layanan cloud sebenarnya lebih ke potensi penghematan biaya. Karenanya tidak heran jika banyak perusahaan baik yang berskala kecil atau besar menggunakan jasa komputasi awan. Anda selaku pengguna pun akan mendapat kebebasan penggunaan sesuai kebutuhan masing-masing dan membayar sesuai pemakaian saja. Setelah mengetahui manfaatnya, apakah Anda berminat?

Manfaat Cloud Computing DimensiCloud.id

Cloud Computing dari Kacamata Bisnis

Bisnis dapat memberdayakan Cloud Computing dengan banyak cara berbeda. Beberapa pengguna didapati membiarkan semua aplikasi atau datanya berada di cloud, sedangkan pengguna yang lain memanfaatkan model hybrid. Model hybrid ini memungkinkan menggunakan private dan public cloud secara bersamaan, yakni beberapa aplikasi atau data terdapat di private server sedangkan lainnya di public.

Adapun langkah awal yang harus Anda lakukan untuk bisa segera pindah ke sistem cloud yaitu menghitung nilai infrastruktur IT yang dimiliki. Anda harus mempertimbangkan untuk membuang atau membangun ulang seperlu menunjang kebutuhan layanan komputasi awan. Setiap pilihan mempunyai anggaran yang harus disediakan. Akan tetapi, pastinya menggunakan cloud diklaim akan menghemat biaya perusahaan kedepannya.

Anda bisa berkonsultasi dengan DimensiCloud guna mendapatkan layanan komputasi awan terbaik sesuai dengan kebutuhan. Segera hubungi kami untuk mendapat informasi lebih lanjut.

Share

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

DimensiCloud powered by GMEDIA © 2024